Home / Tag Archives: Bauksit

Tag Archives: Bauksit

Rusak Lingkungan, Tapi Penambangan Bauksit Masih Berlangsung di Bintan

BINTAN – Hasil pemeriksaan Tim Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) di lapangan termasuk di pulau-pulau, aktivitas pertambangan bauksit dinyatakan merusak lingkungan, karena itu harus dihentikan. Ternyata aktivitas pertambangan bauksit masih berlangsung di Pulau Dendang dan Pulau Malin, Kabupaten Bintan, Kepri, meski sedang ada peyelidikan dari tim Kementerian Lingkungan Hidup …

Read More »